Rabu, 12 Januari 2022 Program Studi Magister Sejarah Peradaban Islam kembali melaksanakan sidang tesis terbuka yang dilaksanakan pada pukul 09.00-11.00 WIB. Sugiyanto berhasil menyelesaikan tugas akhirnya setelah tesis yang berjudul “Sejarah Perkembangan Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah (TQN) di Kabupaten OKI Tahun 2007-2020”. di sidangkan dihadapan penguji.